Pembaruan Batasan Penggunaan Fitur TabTrader

Gambar untuk Pembaruan Batasan Penggunaan Fitur TabTrader
Avatar author: TabTrader Team TabTrader Team
Lama membaca 2 Menit
Tanggal publikasi

Kepada semua komunitas TabTrader,

Kali ini kami akan menyampaikan pesan penting bagi Anda. Mulai 3 Agustus 2023, kami akan melakukan penyesuaian pada batasan penggunaan fitur bagi pengguna versi gratis dan tak terdaftar/demo, yang akan tertera pada tabel di bawah ini.

help_center_id.png

Kami memahami ketidaknyamanan yang mungkin ditimbulkan atas hal ini. Namun, kami ingin memastikan pada Anda bahwa keputusan tersebut sudah sangat dipertimbangkan dan penting untuk menjaga performa platform tetap optimal dengan alokasi sumber daya yang tepat.

Perlu kami tekankan bahwa keputusan ini sama sekali tidak berpengaruh bagi pelanggan pro kami. Anda tetap dapat menikmati berbagai fitur yang telah kami janjikan di awal.

Perlu diingat kembali bahwa TabTrader Pro dapat diperoleh dengan pembayaran TTT atau SOL yang akan memberi diskon bagi Anda. Untuk mendapatkannya silakan ikuti tautan ini.

Bagaimana cara membayar TabTrader Pro dengan TTT/SOL?

Untuk dapat membeli TabTrader Pro dengan TTT/SOL, Anda dapat mengikuti langkah mudah berikut:

  • Daftarkan profil Anda pada aplikasi web TabTrader 
  • Lanjutkan ke “Rencana”
  • klik pada “bayar dengan TTT”
  • hubungkan dengan dompet Solana Anda
  • Selesai!

Kami selalu berterimakasih atas dukungan Anda pada kami yang tak pernah berhenti untuk meningkatkan platform dan layanan kami. Hubungi kami di [email protected], melalui grup telegram, atau kanal dukungan aplikasi untuk berbagai pertanyaan dan tanggapan. Kami selalu mengharapkan Anda.

Bagikan postingan ini

Artikel yang mungkin Anda suka

Lihat semua artikel